Peraturan Dasar dalam Permainan Bola Basket

Share:
Assalamualaikum Wr. Wb.

Wasit adalah yang bertugas menegakkan peraturan pada setiap pertandingan
        Peraturan merupakan hal yang wajib ada disetiap permainan. Peraturan adalah perangkat yang berisi sejumlah aturan yang dibuat untuk menegakkan ketertiban.
        Pada saat pertama kali diciptakan, permainan bola basket hanya memiliki 13 buah aturan. Namun, seiring dengan berkembangnya zaman, peraturan basket selalu diperbarui dan semakin bervariasi. Bahkan, terkadang antara satu kompetisi dengan kompetisi lain memiliki peraturan yang berbeda.
        Dalam artikel kali ini, admin akan membahas tentang peraturan dasar yang terdapat pada permainan bola basket.


Selamat membaca...

Jumlah Pemain dalam Tim

        Masing-masing tim maksimal memiliki 12 pemain, dengan hanya 5 pemain yang dapat bermain di lapangan di saat yang bersamaan.
        Tim boleh melakukan pergantian pemain sebanyak yang diinginkan.

Tujuan Permainan

        Tujuan dari permainan bola basket adalah untuk memasukkan bola di keranjang tim lawan.
        Tim dengan poin terbanyak di akhir pertandingan adalah tim yang menang.

Durasi

        Permainan dibagi menjadi 4 periode (kuarter), dengan masing-masing kuarter berdurasi 10 menit.
        Jika skor seri, tambahan waktu 5 menit akan dimainkan sampai salah satu tim mendapatkan poin lebih banyak dari tim yang lain (pada akhir periode 5 menit).

Skor

        Bola yang dicetak dari dekat keranjang (di dalam garis three point) bernilai dua poin.
        Bola yang dicetak dari jarak jauh (di luar garis three point) bernilai tiga poin.
        Bola yang dicetak melalui lemparan bebas (free throw) bernilai satu poin.

Perpindahan bola

        Bola boleh dioper dari satu pemain ke pemain lain. Pemain juga boleh menggiring bola dari satu titik ke titik lainnya (dipantulkan pada saat berjalan atau berlari).
        Sebelum mengoper atau menembak bola, pemain diperbolehkan mengambil maksimal dua langkah (tanpa dribbling).
        Begitu pemain telah berhenti menggiring bola (memegang bola dengan kedua tangan), ia tidak diperbolehkan menggiring bola kembali (harus mengoper atau menembak).
        Begitu tim yang memiliki bola telah melewati garis setengah lapangan, bola tidak boleh kembali lagi ke daerah pertahanan.

Shot Clock

        Ketika sebuah tim menguasai bola, mereka memiliki waktu maksimal 24 detik untuk melakukan tembakan.
        Selain itu, pemain penyerang tidak boleh berada di dalam area terlarang (key area) selama lebih dari tiga detik berturut-turut.

Pelanggaran

        Sebuah pelanggaran individu (personal foul) terjadi ketika ada kontak ilegal antara dua lawan. Seorang pemain yang membuat lebih dari lima personal foul akan dikeluarkan dari permainan dan tidak boleh digantikan.
        Pelanggaran yang dilakukan pada pemain yang mencoba/sedang menembakan bola, maka penembak akan diberikan free throw tergantung dari mana tembakan diambil (dua dari dalam garis, tiga dari luar). Jika pemain dilanggar tapi tetap melakukan tembakan percobaan, poin tetap dihitung dan satu lemparan bebas tambahan akan diberikan.
        Jika salah satu tim telah melakukan empat pelanggaran dalam satu kuarter, maka setiap pelanggaran selanjutnya (walaupun pada pemain yang tidak mencoba tembakan) akan menghasilkan dua lemparan bebas secara otomatis untuk lawan.


        Sekian artikel yang dapat admin bagikan hari ini, semoga bermanfaat. Sampai jumpa di artikel yang selanjutnya.


Assalamualaikum Wr. Wb.

5 komentar:

  1. Betting Bola Dengan Deposit PULSA BISAAAA...
    Permainan Sportsbook Paling Lengkap ada di Winning303
    SBOSports - iSports - CSports

    Dapatkan odds dan pertandingan paling update di dalamnya...

    Winning303 juga menyediakan permainan lain dengan 1 ID...
    1. Live Casino
    2. Poker
    3. Slot Online
    4. Lottery/Togel
    5. Sabung Ayam

    Menang Berapapun Akan Kami Bayar Bosku...!!

    Hubungi Kami di :
    Customer Service 24 Jam
    WA: +6287785425244

    BalasHapus
  2. Sabung Ayam - SLOT - Tembak Ikan - Taruhan Bola - Live Casino - Classic Casino - Sexy Slot - Poker Online
    Hanya dengan 1 user ID sudah dapat bermain semua permainan di dalamnya
    minimal deposite Rp, 25.000
    minimal withdraw Rp, 50,000
    Kalian akan mendapatkan berbagai jenis promo kami seperti :
    - Bonus new member 50%
    - Bonus deposite 10%
    - Bonus cashback mingguan 10%
    - Rollingan casino mingguan 0.8% up to 1%
    - Bonus Refferensi 5%

    Ayo segera bergabung bersama kami :)
    Dapatkan hadiah menarik di dalamnya
    Hubungi :
    * whatsapp : +85511430001
    * Line : Slot707
    * Livechat : http://199.192.27.22/

    ARTIKEL SLOT
    ARTIKEL POKER
    DAFTAR SLOT
    DAFTAR POKER
    SLOT VAVA
    AGEN PLAYTECH
    AGEN SLOT GAME
    AGEN JOKER123
    MABAR99
    AGEN POKER ONLINE
    BANDAR CEME
    AGEN OMAHA
    SLOTACE333

    BalasHapus